LOMBA CIPTA MENU B2SA KABUPATEN BOYOLALI

TP PKK Kecamatan Ampel Pemenang 1 Lomba B2SA Kabupaten Boyolali

Tim Penggerak PKK Kecamatan Ampel menjadi Juara I Lomba Cipta Menu Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA) Berbasis Pangan Lokal. 

Kegiatan yang diselenggarakan Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kabupaten Boyolali itu sekaligus untuk mendorong percepatan penanganan stunting.

Olahan Unggulan

Japot (jagung potato), Rolebam (rol lele bayam), Talit (tahu lilit), dan sayur Sukerah (sup kelor dan kacang merah). Bahan-bahan yang diolah adalah bahan lokal sayuran dari hasil kebun gizi setempat.

Pemenang Lomba Cipta Menu B2SA

Juara I Kecamatan Ampel, 

Juara II Kecamatan Musuk, 

Juara III Kecamatan Teras.

Juara Harapan I Kecamatan Andong.

Juara Harapan II Kecamatan Cepogo

Juara Harapan III Kecamatan Boyolali

 

Telusuri Kebun Gizi, Lomba Kebun Gizi

Komentar

Postingan populer dari blog ini

LOMBA KEBUN GIZI